POLA KOMUNIKASI INTERPERSONAL ANTARA ORANG TUA DENGAN ANAK DALAM MOTIVASI BERPRESTASI PADA SISWA DI SD INPRES 194 TAIPANAORANG DI GALESONG UTARA KABUPATEN TAKALAR

Authors

  • Rifky Wahyudi Universitas Muslim Indonesia
  • Hadawiah Hadawiah Universitas Muslim Indonesia
  • Agussalim Beddu Malla Universitas Muslim Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33096/respon.v3i4.149

Keywords:

Komunikasi interpersonal, Orang tua dan anak, Motivasi

Abstract

Tujuan penelitian ini yaitu ingin Bagaimana memahami komunikasi antara orang tua dan anak dalam meningkatkan motivasi berprestasi anak di SD Inpres 194 Taipanaorang di Kecamatan galesong utara Kabupaten Takalar dan Untuk melihat bagaimana motivasi antara orang tua dan anak dalam berprestasi di di SD Inpres 194 Taipanaorang di Kecamatan galesong utara Kabupaten Takalar. Penelitian ini berlangsung selama 1 bulan dan berlokasi di Desa Bontosunggu Kecamatan Galesong Utara Kabupaten Takalar. Adapun informan pada penelitian ini berjumlah 10 orang. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode penelitian kualitatif studi etnografi dengan Teknik pengumpulan data dilakukan melalui 2 cara yakni, data primer dan data sekunder. Adapun metode pengumpulan data dengan melakukan observasi, wawancara, dan dokumentasi.

Downloads

Published

2023-02-22

Issue

Section

Articles